Budyi Blogs

Informasi | Trik & Tips | All about Komputer | Free Software Download

Free Download Notepad ++

 Terdapat berbagai software web design yang dapat anda gunakan, seperti Dreamweaver, Bluefish, Eclipse, CoffeeCup Free HTML Editor, namun saya lebih memilih menggunakan Notepad++ karena berbagai keunggulan yang sangat berguna bagi web developer. Berikut daftar keunggulan editor Notepad++


1. Simple, cepat dan ringan/lightweight dibandingkan dengan web tools yang lain seperti Dreamweaver dan Eclipse yang membutuhkan waktu loading yang cukup berat apalagi untuk komputer dengan spec sederhana.



2. Bracket Matching, digunakan untuk menampilkan pasangan untuk sintak coding, fungsi ini sangat berguna bagi programmer saat membaca coding sebab coding terkadang bercabang-cabang dan kita perlu mengetahui kapan blok sintax dimulai dan dimana berakhirnya.
3. Syntax Highlighting, digunakan untuk menampilkan warna pada coding sehingga memudahkan pembacaan perintah-perintah bahasa pemrograman.
4. Syntax Folding, digunakan untuk menyembunyikan blok coding tertentu sehingga akan meringkas tampilan coding dan programmer tidak perlu melihat coding secara keseluruhan, cukup blok yang dibutuhkan. 
5. AutoComplete, digunakan untuk mempermudah programmer dalam menulis perintah-perintah bahasa pemrograman. 
6. Function List, digunakan untuk menampilkan daftar function dalam suatu file, sehingga memudahkan pencarian function tertentu

versi 6.6.9
Terimakasih telah membaca artikel Free Download Notepad ++. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://budi-desain.blogspot.com/2014/09/free-download-notepad.html. Jika ingin copy paste artikel ini, jangan lupa untuk mencantumkan link sumber.

0 komentar:

Followers

Backlink Gratis Berkualitas No.1 Indonesia
BACKLINK OTOMATIS GRATIS JURAGAN.
Backlinks Generator Gratis